CENTRALNEWS.ID, CHANGCHUN – China kembai melakukan lockdown kota Changchun di timur laut, akibat lonjakan kasus covid-19. Kota Changchun di timur laut yang berpenduduk sembilan juta orang itu, dilarang ke luar rumah dan harus mengikuti aturan yang ditetapkan pemerintah setempat. Covid-19 mendorong jumlah kasus nasional ke level tertinggi dalam dua tahun di China. Changchun, ibu kota
The post Kasus Covid-19 Melonjak Tinggi, China Lockdown Kota Changchun Berpenduduk 9 Juta Orang appeared first on Central Batam.