CENTRALNEWS.ID, BATAM – Wali Kota Batam, Muhammad Rudi, mengucapkan selamat Hari Suci Nyepi dan Tahun Baru Caka 1944 kepada seluruh umat Hindu di Kota Batam. Ia menyampaikan, umat Hindu hari ini, Kamis (3/3/2022), menjalani Catur Brata Penyepian sebagai rangkaian perayaan Hari Suci Nyepi dan Tahun Baru Caka 1944. Selama menjalani itu, umat Hindu menjalani Amati

